SD Islam Nibras, Padang – Senin, 3 Januari 2020, Alhamdulillah murid-murid kelas II Ar-Rasyid memperoleh pegetahuan baru melalui pembelajaran tema 5 yaitu pengalamanku dengan sub tema 2 yaitu pengalamanku di sekolah.
Pengalaman baru yang didapatkan murid-murid pada kesempatan ini yaitu mampu menghias vas bunga dengan biji-bijian sehinnga menjadi karya seni yang cantik
Pembelajaran yang tercakup melalui kegiatan ini yaitu:
?Agama : Muird-murid memperoleh pengetahuan bahwa biji- bijian merupakan ciptaan Allah SWT
?IPA : Murid-murid mengetahui jenis dan berbagai bentuk biji-bijian
?Bahasa Indonesia : Murid-murid mampu menuliskan bahan dan alat yang dipergunakan untuk menghias vas bunga
?Pkn : Murid-murid saling tolong menolong, berbagi dan bekerjasama
?SBK : Murid-murid mampu membuat karya seni menghias vas bunga
MasyaAllah, semoga pengetahuan dan keterampilan baru yang diperoleh peserta didik setiap harinya diberkahi Allah SWT. Aamiin ya rabbal ‘alamin
Sumber: Wetnawati, S.Pd.I
Perguruan Islam Nibras
Jl. Jati I No. 14
Padang
The following two tabs change content below.
Latest posts by Gina Mariani (see all)
- PBM ABAD 21 - 16 Januari 2024
- Berkreasi dengan Media Pembelajaran Plastisin - 9 Maret 2021
- Bantu putus penyebaran Covid-19, Murid-Murid Perguruan Islam Nibras #dirumahaja - 23 Maret 2020